You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Kepedulian Sosial Wujudkan Pulau Seribu Sebagai Destinasi Dunia
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Pemkab Apresiasi Dukungan Pengembangan Wisata

Pemerintah Kabupaten Kepulauan Seribu, mengapresiasi program dukungan dari berbagai pihak yang memberi perhatian terhadap pengembangan sektor wisata dan lingkungan hidup.

Kita apresiasi semua program yang positif karena seiring dengan program Pemkab Kepulauan Seribu

Sekretaris Kabupaten (Seskab) Kepulauan Seribu, Ismer Harahap berharap, seluruh program yang dilakukan berbagai pihak dapat berkesinambungan dalam rangka mewujudkan Kepulauan Seribu sebagai destinasi wisata dunia.

“Kita apresiasi semua program yang positif karena seiring dengan program Pemkab Kepulauan Seribu,” ujarnya, Selasa (29/9).

Pulau Seribu Masuk Program Kawasan Strategis Pariwisata Nasional

Salah satu program dukungan dilakukan Alumni Kapal Pemuda Nusantara (KPN), Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) RI di Pulau Tidung, Kepulauan Seribu Selatan, 28-29 September.

"Yang terpenting semua program mengarah pada pemberdayaan masyarakat dan pengembangan sumber daya manusia," tandas Ismer.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. 30 Pohon Tabebuya Ditanam di Jalan Karet Pasar Baru Timur 2

    access_time17-01-2025 remove_red_eye1486 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. 411.161 Wisatawan Kunjungi Kepulauan Seribu di Tahun 2024

    access_time18-01-2025 remove_red_eye1476 personAnita Karyati
  3. Petugas Padamkan Kebakaran di Mangga Besar XIII

    access_time21-01-2025 remove_red_eye1236 personBudhi Firmansyah Surapati
  4. Dinas PPAPP Perkuat Pencegahan Pelecehan Seksual di Transportasi Publik

    access_time20-01-2025 remove_red_eye1201 personAldi Geri Lumban Tobing
  5. Pemprov DKI Terima Hibah Dua Mobil Layanan Konseling

    access_time16-01-2025 remove_red_eye1126 personFolmer